SIT Permata Kota Mojokerto

Pada Sabtu (24/9) telah selesai diselenggarakan SEKOPER (Sekolah Orang Tua Permata) yang dikhususkan untuk wali murid baru PAUD dan wali murid MA kelas 10. SEKOPER bertujuan untuk memberikan pembekalan dasar kepada orang tua dalam mengasuh anak sesuai jenjangnya. Harapan dari dilaksanakannya SEKOPER adalah agar adanya sinergi antara siswa, orang tua,...

Berbeda dengan upacara kebanyakan, di penghujung upacara 17 Agustus di SIT Permata Mojokerto kali ini ada suguhan khusus berupa pertunjukan drama kolosal yang dibawakan oleh siswa dan siswi SDIT, SMPIT, dan MA Permata Mojokerto. Drama ini dibuka terlebih dahulu oleh tim paskibra yang mengibarkan bendera memutari lapangan, yang dengan segera...

KOTA, Jawa Pos Radar Mojokerto – Demi mewujudkan generasi melek literasi, Jawa Pos Radar Mojokerto (JPRM) bersepakat menjalin kerja sama dengan Yayasan Permata Mojokerto. Kerja sama tersebut berupa pelatihan jurnalistik yang diharapkan mampu menggerakkan budaya literasi dan motivasi bagi siswa maupun guru agar memiliki semangat membaca dan menulis. Bertempat di gedung Yayasan...

JSIT Indonesia Daerah Mojokerto Raya telah melaksanakan Musda 2 yang di awali dengan acara Pra Musda yang dikemas dalam bentuk Seminar Pendidikan pada Hari Sabtu (21/05) lalu bertempat di SMPIT Permata. Acara tersebut dihadiri oleh perwakilan ustadz – ustadzah dari 15 SIT yang ada di Daerah Mojokerto. Ustadzah Nining Kepala...

Suasana yang terlihat di perhelatan Halal bihalal yang diselengarakan oleh Lembaga Pendidikan Yayasan PERMATA Mojokerto. Jum'at, 6 Mei 2022 yang bertempat di Masjid Miftahul Ilmi yang penuh dengan berkah. Di mulai tepat waktu pukul 08.00 dengan pra acara oleh tim banjari SMPIT Permata. Kegiatan yang tahun lalu dilaksanakan online karena...

Jum'at (03/09/21), Bidang SDM Yayasan Permata melaksanakan SGP (Sekolah Guru Permata) yang dilaksanakan selama 2 hari. SGP dilaksanakan sebagai sarana Pengenalan lembaga, peraturan, Keterpaduan dan Pola Pembelajaran. Acara ini ditujukan untuk Pegawai dan Guru baru. Peserta yang mengikuti SGP kali ini sejumlah 13 orang dengan rincian 4 pegawai dan 9...

Alhamdulillah Senin, (23/08), telah terlaksana silaturrahim tokoh, dengan Lurah Meri Kota Mojokerto, Bapak Sunanto. Dengan silaturahim ini dapat memperkuat kerjasama SIT Permata dan masyarakat sekitar khususnya lingkungan Meri. Kunjungan ke kantor kelurahan diwakili oleh Kepala Bidang Humas YPM Ustadzah Chusnul Chotimah, S.Si (kanan), Kepala SDIT Permata Ustadzah Nur Aisyiah, S.Pd...

YouTube
Instagram
WhatsApp